Perkebunan Kopi dengan Sistem Agroforestri sebagai Sumber Penghidupan Masyarakat Sekitar di Kabupaten Aceh Tengah

admin Avatar
Perkebunan Kopi dengan Sistem Agroforestri sebagai Sumber Penghidupan Masyarakat Sekitar di Kabupaten Aceh Tengah

Perkebunan Kopi dengan varietas gayo di Aceh Tengah merupakan sumber penghidupan utama bagi masyarakat pedesaan. Perkebunan smallholder ini menggunakan sistem agroforestri dengan tujuan sebagai adaptasi terhadap kenaikan suhu permukaan bumi yang memberikan pengaruh terhadap produktivitas tanaman kopi.


CALGRIS INDONESIA
Agriculture, Sustainability and Traceability

Calgris Head Office in Bogor, West Java, Indonesia
https://calgris.com | admin@calgris.com | calgris.sustain@gmail.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *